Biodata Dan Fakta Paul Gilbert, Guitaris Mr Big
Saturday, December 20, 2014
Add Comment
Paul Gilbert |
Di tahun 1986 ia pun bergabung bersama band yang pertamanya yakni Racer X dengan memiliki debutnya seperti Street Lethal, Second Heat - 1987 dan juga Extreme Volume - 1988. Di tahun 1989 Paul Gilbert lalu meninggalkan band Racer X lalu bergabung bersama dengan band Mr.Big yang bersama beberapa seorang pemain musik seperti bassist yang cukup disegani yaitu Billy Sheehan, Eric Martin sebagai vokalis dan juga Pat Torpey yang menjadi drummer-nya. Kemudian mereka langsung meluncurkan sebuah album yang pertamanya "Mr Big" dan bahkan Mr.Big langsung tampil di sebuah acara untuk yang pertama kalinya di negara Jepang di bulan Oktober.
Paul Gilbert |
Kemudian Paul pun meluncurkan sebuah album lagi untuk berikutnya seperti Live Raw Like Sushi - 1990, Mr Big Lean into it - 1991, San Francisco Live 1992, Live Extreme Volume 2 - 1992, Bump Athead - 1993, To Be With You, dan masih banyak album yang lainnya lagi. Di tahun 1998 ia pun tampil yang pertama kalinya di negara Jepang dengan membawakan sebuah solo albumnya. Paul Gilbert meluncurkan sebuah album solo seperti "Flying Dog". Dan di tahun 1999 ia pun kembali lagi ke Jepang lalu meluncurkan satu buah album solo lagi yang keduanya yakni "Beehive Live" serta album yang ketiganya dari Racer X "Technical Difficulties". Dan ditahun 2003 ia mengeluarkan album seperti Burning Organ yang dirilis, kali ini yang menjadi tempat konsernya di negara kita di Indonesia yang di bawah naungan dari Staria Enterprise. Nah, berikut selengkapnya:
Profil Paul Gilbert (Paul Brandon Gilbert)
- Nama : Paul Gilbert
- Nama Asli : Paul Brandon Gilbert
- Tempat Lahir : carbondale Illionis - USA
- Tanggal Lahir :6-November-1966
- Tinggi Badan : 189 cm
- Berat Badan : 74 kg
- Profesi : Musisi, Guitaris Mr.Big
- Kebangsaan : Amerika Serikat
- Group Band : Racer X, Mr Big
- Pengaruh : Eddie Van Halen
- Pendidikan : Lulusan GIT (Guitar Institute of Technology)
- Keahlian : Alternate Picking, Arpeggio, String Skipping, dll
- Guitar : Model Ibanez Paul Gilbert (PGM) Signature Series
- Awal Karir : Sejak menjadi guitaris Mr BIg
Album Solo Paul Gilbert
- Fuzz Universe - 2010
- United State with Freddie Nelson - 2009
- Silence Followed by A Deafening Roar - 2008
- Tough Eskimo - 2007 (Limited Edition EP)
- Get Out of My Yard - 2006
- Space Ship One - 2005
- Acoustic Samurai - 2003
- Paul the Young Dude / The Best of Paul Gilbert - 2003
- Burning Organ - 2002
- Raw Blues Power with Jimi Kidd - 2002
- Alligator Farm - 2000
- Beehive Live - 1999
- Flying Dog - 1999
- King of Clubs - 1998
- Tribute to Jimi Hendrix - 1991 (EP)
Woow..sangat luar biasa seorang Paul Gilbert ini. Dan untuk anda-anda yang sudah menyempatkan dirinya untuk membaca artikel Biodata Paul Gilbert ini, saya ucapkan banyak sekali terima kasih karena sudah mau ikut serta hadir di website ini. Baca juga berita terkait Eric Martin selaku lead vokal dari Mr Big.
Sumber Berita:
http://kolom-biografi.blogspot.com
0 Response to "Biodata Dan Fakta Paul Gilbert, Guitaris Mr Big"
Post a Comment