Biodata Ashley Richards Lengkap, Gelandang bertahan Timnas Wales
Monday, July 18, 2016
Add Comment
Ashley Richards |
Kedua klub elite di Liga Premier Inggris yaitu Cardiff City dan juga Swansea City ini merupakan klub pertama dan kedua karir muda dari pemain sepak bola profesional yang bernama Ashley Darel Jazz Richards, dimana Richards merumput selama dua musiman saja. Setelah itu, karir seniornya ia awali juga di klub sepak bola Swansea City pada tahun 2009-2015. Akan tetapi, ia sempat menjadi pemain yang berstatus sebagai pinjaman di Crystal Palace, Huddersfield dan juga Fulham sebelum akhirnya ia resmi direkrut oleh klub Fulham.
Ashley Richards adalah gelandang bertahan yang dimiliki oleh skuad utama Wales untuk saat ini, lebih tepatnya sejak awal tahun 2012. Namun sebelum itu, ia juga sudah mencatatkan dirinya pernah bergabung dan memperkuat lini tengah di timnas U-17, timnas U-19 dan juga timnas U-21, masing-masing di tingkatan usia ia sudah pernah tampil dalam pertandingan bersama tim-nya.
Profil Ashley Richards
- Nama Lengkap : Ashley Darel Jazz Richards
- Nama Beken : Ashley Richards
- Tempat Lahir : Swansea, Wales
- Tanggal Lahir : 12-April-1991
- Profesi : Pemain sepak bola (timnas Wales)
- Posisi : Gelandang bertahan
- Tinggi Badan : 173 cm
- Berat Badan : 71 kg
- Agama : Kristen
- Zodiak : Aries
- Kebangsaan : Wales
- Hobi : Olahraga
- Makanan Favorit : -
- Minuman Favorit : -
- Warna Rambut : Cokelat
- Warna Mata : Cokelat
- Warna Kulit : Putih
- Musik Favorit : Pop
- Awal Karir : Sejak tahun 2005 – sekarang
Karir Sepak Bola
- Cardiff City (junior, 2005-2007)
- Swansea City (junior, 2007-2009)
- Swansea City (senior, 2009-2015)
- Crystal Palace “pinjaman” (senior, 2013)
- Huddersfield “pinjaman” (senior, 2013)
- Fulham “pinjaman” (senior, 2015)
- Fulham (senior, 2015)
Karir Timnas
- Timnas U-17 (2007-2008)
- Timnas U-19 (2008-2009)
- Timnas U-21 (2009-2012)
- Timnas Senior (2012)
Hanya itu yang bisa kami berikan ulasan dari Biografi Ashley Richards ini. Untuk selanjutnya, tinggal bagaimana anda mengambil atau menanggapi informasi ini seperti apa dan semoga saja ulasan di atas ini bisa bermanfaat bagi anda. Terima kasih banyak...
0 Response to "Biodata Ashley Richards Lengkap, Gelandang bertahan Timnas Wales"
Post a Comment