Biodata Terry Putri, Presenter Sepak Bola One Stop Football
Saturday, January 17, 2015
Add Comment
Terry Putri |
Debut pertama awal karirnya di dunia seni peran saat Terry Putri bermain sinetron ditahun 2000-an, yang mana kalau tidak salah debut sinetron pertamanya ialah berjudul "Saras Pembela Kebenaran" yang mana sinetron tersebut ditayangkan di televisi Indosiar. Saat itu namanya pernah menjadi tranding topik artis cantik tanah air namun itu dulu. Dan untuk aktifitas sekarang ia saat ini sedang menjadi seorang presenter Insert yang ditayangkan di televisi TRANS TV bersama Aditya Herpavi Rachamn partner-nya diacara gosip-gosip tersebut.
Selain pernah membintangi beberapa film atau sinetron dengan sukses, Terry Putri juga pernah beberapa kali untuk dipercaya menjadi sebagai bintang iklan dibeberapa produk alat kecantikan, dan bahkan bukan hanya produk kecantikan saja melainkan ada juga beberapa produk-produk yang lainnya. Untuk lebih jelasnya lagi baca dibawah ini:
Profil Terry Putri
- Nama Lengkap : Terry Naharyana Enani Putri
- Nama Beken : Terry Putri
- Tempat Lahir : Banjarmasin, Kalimantan Selatan - Indonesia
- Tanggal Lahir : 01-Desember-1979
- Profesi : Aktris, Pemain film, Presenter
- Tinggi Badan : 158 cm
- Berat Badan : 45 kg
- Agama : Islam
- Zodiak : Sagitarius
- Kebangsaan : Indonesia
- Hobi : Travelling, Shopping
- Nama Ayah : H. Yusrip Enaniey (alm)
- Nama Ibu : Hj. Tiny Yusrip
- Keluarga : Eka Yulianda Enani Putra (kakak), Dewi Oktaviana Enani Putri (kakak), Jeananiey Adinda Putri (adik)
- Suami / Istri : Rully Johan (pengusaha, sejak 5-12-09 hingga 02-12)
- Kekasih / Mantan : Aldi Bragi
- Makanan Favorit : Mie Goreng, Mie Rebus
- Minuman Favorit : Jus mangga, Jus jeruk
- Warna Rambut : Hitam
- Warna Mata : Coklat kehitaman
- Awal Karir : Sejak menjadi presenter Reality Show Diary Sinetron AFI "Menuju Puncak" tahun 2004
Sinetron / FTV Yang Di Bintangi Terry Putri
- Radar Pahlawan Kebajikan - 2000
- Saras Pembela Kebenaran - 2001
- Ryo Penyelamat Bumi - 2002
- Cowok OK Cewek OK-Warkop - 2004
- Putri Duyung 2 - 2004
- Sheila (Leading Role) - 2003-2004
Nah, itulah Biodata Terry Putri untuk saat ini, mungkin kedepannya saya akan lebih melengkapinya lagi biar lebih sempurna, dan semoga informasinya berguna serta bermanfaat untuk semua masyarakat Indonesia, terima kasih. Simak selanjutnya info Profil Sophia Mueller.
0 Response to "Biodata Terry Putri, Presenter Sepak Bola One Stop Football"
Post a Comment